Info Kesehatan
KESEPIAN PADA LANSIA
Oleh : Rinova Cahyandari,M.Psi.
Manusia dalam hidupnya akan mengalami perkembangan dalam serangkaian periode yang berurutan, mulai dari sejak dalam kandungan hingga usia lanjut . Setiap masa dilalui melalui tahap-tahap yang saling berkaitan dan tidak dapat diulang kembali. (lebih…)